Tabel Angsuran Pusat Gadai Indonesia, Solusi Cepat Saat Keuangan Lagi Seret

Intip tabel angsuran Pusat Gadai Indonesia yang bisa menjadi pilihan bagi kamu yang memerlukan dana cepat dengan menggadaikan barang.

Menghadapi kebutuhan mendesak seperti biaya rumah, perbaikan kendaraan, atau modal usaha seringkali membuat kamu harus mencari jalan cepat mendapatkan dana.

Salah satu solusi yang banyak dipilih adalah menggadaikan barang di lembaga resmi seperti Pusat Gadai Indonesia.

Dengan proses cepat dan jaminan yang fleksibel, nasabah bisa memperoleh pinjaman hanya dalam hitungan menit. 

Menariknya, kamu bisa menggadaikan sejumlah benda mulai dari barang elektronik hingga kendaraan bermotor sesuai kebutuhan.

Hal yang terpenting untuk memahami rincian cicilan yang harus dibayar, agar keuangan tetap terkontrol setiap bulannya. 

Itulah mengapa tabel angsuran Pusat Gadai Indonesia jadi informasi yang patut kamu pelajari sebelum mengambil keputusan.

Yuk, bahas lebih lanjut dengan uraian yang mudah dimengerti. Simak penjelasan dari blog Skorlife berikut agar kamu lebih paham sebelum mengambil keputusan penting.

Alasan Kenapa Banyak Orang Memilih Pusat Gadai Indonesia?

Ketika kebutuhan dana mendesak datang tiba-tiba, banyak orang mencari solusi keuangan yang cepat tapi tetap aman.

Salah satu pilihan yang cukup populer adalah memanfaatkan layanan dari Pusat Gadai Indonesia (PGI), perusahaan gadai swasta yang sudah terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

PGI dikenal punya proses pengajuan yang cepat, bahkan hanya memakan waktu sekitar 10 menit, dengan persyaratan yang sederhana. 

Barang yang digadaikan pun diasuransikan, memberikan rasa tenang bagi nasabah. Selain itu, biaya jasanya sebesar 5 persen setiap 14 hari, dengan nilai taksiran barang yang tergolong tinggi.

Kamu bisa menggadaikan barang elektronik hingga kendaraan bermotor, tergantung kebutuhan dan jaminan yang dimiliki.

Sebelum mengambil keputusan, penting untuk memahami tabel angsuran Pusat Gadai Indonesia sebagai bahan pertimbangan yang matang. 

Tabel Angsuran Pusat Gadai Indonesia

Pinjaman Pokok Bunga Angsuran per Cicilan (3x)
Rp1.000.000 Rp390.000 Rp42.900 Rp432.900
Rp2.000.000 Rp780.000 Rp85.800 Rp865.800
Rp3.000.000 Rp1.170.000 Rp128.700 Rp1.298.700
Rp4.000.000 Rp1.560.000 Rp171.600 Rp1.731.600
Rp5.000.000 Rp1.950.000 Rp214.500 Rp2.164.500
Rp6.000.000 Rp2.340.000 Rp257.400 Rp2.597.400
Rp7.000.000 Rp2.730.000 Rp300.300 Rp3.030.300
Rp8.000.000 Rp3.120.000 Rp343.200 Rp3.463.200
Rp9.000.000 Rp3.510.000 Rp386.100 Rp3.896.100
Rp10.000.000 Rp3.900.000 Rp429.000 Rp4.329.000
Rp11.000.000 Rp4.290.000 Rp471.900 Rp4.761.900
Rp12.000.000 Rp4.680.000 Rp514.800 Rp5.194.800
Rp13.000.000 Rp5.070.000 Rp557.700 Rp5.627.700
Rp14.000.000 Rp5.460.000 Rp600.600 Rp6.060.600
Rp15.000.000 Rp5.850.000 Rp643.500 Rp6.493.500

Barang Apa Saja yang Bisa Digadai di Pusat Gadai Indonesia?

Kamu juga mungkin bertanya, “Apa saja yang bisa digadai di Pusat Gadai Indonesia?” Nah, selain kendaraan bermotor, barang-barang seperti smartphone, laptop, hingga kamera digital pun bisa jadi jaminan.

Jadi fleksibel banget, apalagi kalau kamu punya aset-aset elektronik yang jarang terpakai atau memang bernilai tinggi ketika dibutuhkan sebagai jaminan.

Layanan seperti ini juga bisa jadi pilihan logis buat kamu yang ingin memiliki rumah atau kendaraan, tetapi belum punya dana tunai cukup.

Dengan sistem gadai yang aman dan jelas seperti ini, kamu bisa menutupi kebutuhan penting seraya tetap menjaga barang berharga milikmu.

Tabel angsuran Pusat Gadai Indonesia memang menjadi alat bantu penting untuk memahami total cicilan dan bunga sebelum mengambil keputusan.

Pastikan kamu membaca syarat dan ketentuan dengan baik, dan gunakan layanan ini hanya saat benar-benar dibutuhkan alias saat kepepet.

Bijak mengelola keuangan setiap saat adalah kunci agar hidup nggak cuma berjalan, tapi juga tetap nyaman dan aman.

Kamu ingin keuangan lebih terencana, saatnya belajar tips menabung dan merintis usaha di rumah, blog Skorlife siap jadi teman belajar yang asyik dan nggak ribet.

Ditolak saat ajukan kredit mobil ke bank? Bisa jadi masalahnya ada di skor kredit. Cek kondisinya dulu lewat aplikasi Skorlife agar pengajuan berikutnya makin mulus.

Butuh kartu kredit yang praktis dan penuh benefit? Coba lirik Mayapada Skorcard, solusi tepat untuk transaksi harian yang lebih fleksibel.

Punya impian menjelajah Brasil atau menari tango di Argentina? Jangan khawatir, Blog Skorcard punya banyak inspirasi liburan keren yang bisa jadi bekal rencanamu.

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments